Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2015

Tugas surat dan cv

Gambar
1. Arti atau Pengertian Surat  Menyurat Surat adalah satu sarana untuk menyampaikan pernyataan atau informasi secara tertulis dari pihak yang satu kepada pihak lain. Informasi itu dapat berupa pemberitahuan, pernyataan, pertanyaan, permintaan, laporan, pemikiran, sanggahan, dan sebagainya. 2. Fungsi Surat Surat berfungsi untuk 1)  Menyampaikan informasi yang tidak mungkin disampaikan secara tatap muka. 2)  Mengirimkan berita yang tidak bergantung pada waktu, ruang, tenaga, dan biaya. 3)  Alat bukti dalam suatu persengketaan. 4)  Menyimpan informasi dalam waktu lama. 5)  Memuaskan diri sendiri. 6)  Memungkinkan seseorang menafsirkan dengan matang apa yang dimaksud oleh penulis. 7)  Memberi kesempatan kepada penerima surat untuk menentukan reaksi yang diperlukan. 8)  Memberikan kesempatan yang banyak kepada penulis surat untuk memilih kata dan kalimat      yang tepat, sehingga salah paham atau kemungkinan terjadinya perselisihan dapat dihindari. 9) Memb
Pembelajaran Anak Berbakat Pembelajaran Anak Berbakat A. Ciri-Ciri Anak Berbakat 1. Si anak memiliki ciri khas Anak yang memiliki ciri khas biasanya akan nampak saat dirinya sedang bermain besama teman-teman sebayanya. Si anak akan bertingkah laku yang lebih dewasa sehingga ketika bermain dengan teman seusianya cenderung memisah. Namun, bukan berarti si anak tak mau bermain dan berkumpul dengan teman seusianya. Si anak sangat bisa menyesuaikan diri dengan lingkungannya. 2. Si anak memiliki cara belajar yang berbeda Si anak cenderung tidak bisa diam dan aktif terhadap hal-hal baru. Selain itu, si anak juga lebih suka untuk mengeksplor dan mempelajari lebih lanjut sesuatu yang ada di sekelilingnya. Namun, tidak mau diam bukan berarti si anak hiperaktif.   3. Gaya bahasanya lebih dewasa Si anak lebih cepat menyerap bahasa orang dewasa dan menirukannya. Selain itu, si anak akan lebih cepat untuk menjawab pertanyaan yang diajukan kepadanya. 4. Si anak memiliki kosakata yang b